Friday, 05 June 2020 / Published in Ngeblog
Membuat event bagi sebagian orang memang bukanlah sesuatu yang sulit, oleh karenanya hampir setiap saat bisa kita temukan adanya event, mulai event skala kecil seperti di sekolah-sekolah, event komunitas, event keluarga hingga event besar yang membutuhkan biaya dan massa yang cukup besar.